Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

Menjadi Wanita Cakap

Gambar
  Cakap, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) : cakap 1 /ca·kap/   a   1   kl  sanggup melakukan sesuatu; mampu; dapat: --  engkau membunuh hulubalang itu? ;  patik tiada -- bercerai dengan dia ;  2  pandai; mahir:  anak itu belum -- mengerjakan hitungan perkalian;   3  mempunyai kemampuan dan kepandaian untuk mengerjakan sesuatu:  ia diberhentikan dari jabatannya karena tidak --;   4  bagus rupanya; cantik; rupawan:  gadis itu modern lagi --;   5  bagus; elok (potongan atau halus bahannya tentang pakaian dan sebagainya):  alangkah -- nya baju itu;   6  patut; serasi:  ia pantas dan -- benar memakai baju itu;   7   Mk  tangkas; cekatan (tidak lamban):  tampaknya ia -- bekerja; Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa cakap adalah kesanggupan untuk melakukan sesuatu dengan baik, atau memiliki kemampuan, tangkas, dan cekatan. Kecakapan seseorang akan terlihat dari perilaku hidup sehari-hari, termasuk dalam hal membangun hubungan dengan orang lain. Wanita yang cakap adalah wa